Akber Jogja: Technology and Movement, A Perfect Mashed Up

Akber Jogja: Technology and Movement, A Perfect Mashed Up

Akber Jogja: Technology and Movement, A Perfect Mashed Up

  • Details
  • Venue
    : Ruang A1.06/07 Auditorium MIPA UGM, Yogyakarta
  • Date & Time
    : 18 Februari 2016 @ 10:00 - WIB
  • Organizer
    : Akber Jogja
  • Contact
    :

Di jaman yang sudah digital seperti saat ini, social movement dan teknologi adalah sesuatu yang tidak bisa dipisahkan Social media berperan besar dalam social movement, terutama gerakan social .yang digerakkan oleh anak-anak muda.

Dalam kelas kali ini Siap Maju dari Lenovo berkolaborasi dengan Akber Jogja dan Himpunan Mahasiswa Ilmu Komputer UGM menghadirkan Faldo Maldini dan Bening Rara untuk sharing dengan teman-teman di Jogja.

Faldo Maldini

Faldo Maldini menggagas Pulangkampuang.com, sebuah portal yang bertujuan menyatukan orang Minang yang ada di rantau dan di kampung (Sumatera Barat). Situs ini adalah wadah gerakan untuk berkontribusi bagi urang awak yang masih berjuang di daerah rantau maupun di Ranah Minang. Saat ini Faldo memilih menjadi seorang entrepreneur dengan mendirikan grup perusahaan bernama Langgar.

Bening Rara

Bening Rara Pratita yang akrab disapa Rara adalah salah satu alumnus Pengajar Muda, salah satu gerakan sosial di bidang pendidikan yang digagas Anis Baswedan.

Sebelum menjadi Pengajar Muda, lulusan Universitas Indonesia di bidang Komunikasi Periklanan ini bekerja sebagai Copywriter & Digital Strategic di sebuah digital agency. Di sela-sela menyelesaikan program studinya, Rara mengisi kegiatan dengan menjadi volunteer di Bina Antar Budaya (sebuah lembaga nirlaba yang mengelola program pertukaran pelajar di Indonesia), menjadi atlet basket untuk propinsi Banten dan menjadi Guru pre-school di GYMBOREE Indonesia. Semua kegiatan itu menimbulkan kecintaannya pada dunia olahraga dan pendidikan.

Siap Maju
Siap Maju adalah kampanye terbaru dari Lenovo untuk mendukung kreativitas anak-anak muda di Indonesia. Lenovo mendorong teman-teman muda untuk mengajukan idenya ke Lenovo dan Siap Maju siap bantu untuk mewujudkannya. Informasi dan keterangan lebih detil bisa dicek melalui siapmaju.lenovo.com.

Informasi Kelas

Hari/Tanggal: Selasa / 23 Februari 2015

Waktu: 09:30 – 14:00

Tempat: Ruang A1.06/07 Auditorium MIPA Universitas Gadjah Mada

Kelas ini GRATIS dan semua peserta akan mendapatkan sertifikat dan makan siang.


Powered by Eventbrite