Solo: Mengenal Dunia Kerelawanan Internasional

Solo: Mengenal Dunia Kerelawanan Internasional

Solo: Mengenal Dunia Kerelawanan Internasional

  • Details
  • Venue
    : Warung I, Jl. letjen Suprapto No. 30, Sumber Banjarsari Surakarta, Solo, Jawa Tengah
  • Date & Time
    : 14 Juli 2018 @ 15:30 - 17:30 WIB
  • Organizer
    : Akber Solo
  • Contact
    : akbersolo@gmail.com

Hai Akberians

Kelas#akber137 , Akademi Berbagi Solo akan menghadirkan Mengenal Dunia Kerelawanan Internasional. Kerelawanan Internasional merupakan pekerjaan yang dilakukan secara sukarela oleh relawan yang dilakukan di luar negara asalnya.
Para relawan umumnya menyumbangkan waktu, pikiran dan tenaga kepada suatu organisasi demi tercapainya tujuan kegiatan. Ada beberapa kegiatan kerelawanan internasional yang memberikan bonus materi dalam berbagai bentuk, namun ada yang tidak memberikan apa apa atau sama sekali tidak digaji.

Meskipun begitu di luar digaji atau tidak, pengalaman ketika mengikuti kegiatan Kerelawanan Internasional tidak bisa dibeli. Diantaranya yang kamu dapat adalah teman teman baru dari penjuru negara, peningkatan skill adaptif kamu di tempat baru dan ada kemungkinan kamu akan dikirim ke negara yang belum pernah kamu kunjungi oleh Organisasi Kerelawanan yang kamu ikuti.

Nah, pada kesempatan ini Akademi Berbagi Solo mengundangmu untuk mengenal lebih jauh Dunia Kerelawanan Internasional bersama Galuh Agliesta Erawatisutopo yang akan berbagi berbagai pengalamannya mengikuti Kegiatan Kerelawanan Internasional. Khusunya pada kelas ini akan berbagi tentang pengalamannya mengikuti kegiatan kerelawan selama satu tahun di Jerman.

Penyampai Materi:
Galuh Agliesta Erawatisutopo
– Program Manager Gerakan Kerelawanan Internasional (GREAT)
– Kontributor Buku Abroad Youth ID 2018
– Volunteer Weltwarts Prgoram Reverse 2015 (assisted handicap and disable children and young people wiyh their daoly needs In Germany)

Catat tanggalnya:
šŸ“ Sabtu , 14 Juli 2018
ā° 15.30 WIB
šŸ  Warung Inspirasi

Kelas ini FREE namun harus melakukan pendaftaranĀ  melalui linkĀ  diĀ http://bit.ly/akbersolo137
Untuk akberian yang berada di Solo dan sekitarnya jangan lupa mengikuti info dari Akber Solo di channel social media mereka

Follow us on
IG: @akbersolo
Twitter: @akbersolo
Facebook : Akber Solo

Akademi Berbagi
Berbagi Bikin Happy

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *