Jogja: How To Make Your First Big Sci-Fi Movie

Jogja: How To Make Your First Big Sci-Fi Movie

Jogja: How To Make Your First Big Sci-Fi Movie

  • Details
  • Venue
    : LOOP Station Jogja, Jogja
  • Date & Time
    : 29 Maret 2018 @ 15:30 - WIB
  • Organizer
    : Akber Jogja
  • Contact
    :

Saat ini era perfilman Indonesia sedang sangat melejit. Tidak sedikit dari karya anak bangsa yang mengguncang kancah Internasional. Film-film bertema sejarah dan budaya tentang Indonesia juga diangkat menjadikan Indonesia makin dikenal.

Film fiksi ilmiah (science fiction) berjudul Tengkorak karya Yusron Fuadi salah satu yang berhasil melakukan itu. Berawal dari ide sederhana, Dosen Sekolah Vokasi UGM yang juga sutradara dan penulis naskah Film Tengkorak ini menciptakan karya yang menakjubkan dari segi proses pembuatannya. Hingga pada akhirnya film ini sukses di Festival Film Asia JAFF 2017, bahkan mewakili Indonesia di Cinequest Film and VR Festival 2018 untuk berkompetisi untuk memperebutkan Best Sci-Fi, Fantasy, dan Horror Feature Award dan ditayangkan pada world premier di Silicon Valley, California, Amerika Serikat bersama film-film terpilih dari seluruh dunia.

“How To Make Your First Big Scifi Movie with Whatever You Have in Your Pocket”

Bersama Yusron Fuadi (Sutradara Film Tengkorak)

Hari, Tanggal : Kamis, 29 Maret 2018

Pukul : 15.30 WIB

Tempat : LOOP Station Jogja

Pendaftaran : Aakbr.in/kelas6akberyk

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *